Confirmatory Factor Analysis untuk Penelitian Psikologi dengan Amos dan SmartPLS

· ·
· PT Human Persona Indonesia
5.0
5 reviews
Ebook
200
Pages

About this ebook

Buku Terbaru BQND Publishing House

Confirmatory Factor Analysis untuk Penelitian Psikologi dengan AMOS dan SMARTPLS

ISBN: 978-623-95219-5-0


Structural Equation Modeling (SEM) dianggap sebagai metode tingkat lanjut dari analisis multivariat. Kita sebagai psikolog maupun ilmuwan psikolog patut berbangga memiliki Charles Spearman yang mengemukakan versi pertama dari analisis faktor yang merupakan salah satu dasar dari SEM. 


Buku ini sengaja ditulis dengan cara yang sederhana. Bahasa dibuat lugas agar mudah dipahami oleh semua kalangan pembaca bahkan yang tidak memiliki latar belakang kuantitatif yang kuat sekalipun. Penggunaan simbol persamaan matematika diminimalisir dengan alasan agar tidak menakutkan bagi pembaca yang tidak menyukai statistik karena tidak mau berdekatan dengan simbol-simbol rumit, rumus persamaan dan hal matematis lainnya. 


Ketika membahas analisis statistik, hampir pasti selalu dihubungkan dengan piranti lunak yang bisa digunakan untuk membantu mempermudah analisis tersebut. Salah satu piranti lunak yang penulis anggap mudah dan bisa dicoba ketika kita akan memasuki dunia SEM adalah AMOS dan SMART PLS.


Diharapkan dengan adanya buku ini, penelitian psikologi (skripsi) bergerak dari analisis inferensial biasa (regresi) ke arah analisa berbasis kausal (SEM).


Silahkan melakukan pre order buku ini (di cetak terbatas sesuai dengan order yang diterima) ke wa 089527778999


Salam

BQND Publishing House

Ratings and reviews

5.0
5 reviews

About the author

S3 Psikologi Pendidikan Islam (Dr.) ditempuh di Universitas Muhammadiyah Yogyakarta. Saat ini beliau adalah Dosen dan juga Wakil Dekan II Administrasi Umum, Perencanaan dan Keuangan di FPsi Universitas Islam Negeri Raden Fatah. Beliau juga menjabat sebagai Ketua HIMPSI Wilayah Sumsel.


Beliau Dosen Psikologi Fakultas Pendidikan Psikologi Universitas Negeri Malang. Pendidikan S3 Psikologi ditempuh di Universitas Airlangga Surabaya.  Saat ini mengampu mata kuliah program studi S1 Psikologi dan program studi S3 Psikologi Pendidikan di Fakultas Pendidikan Psikologi Universitas Negeri Malang

Pendidikan S2 Magister Profesi Psikologi didapatkan di Universitas Tarumanagara. Saat ini ia adalah Konsultan MSDM di PT Evolusi Teknologi Solusi. Ybs  sedang mengikuti training level 3 Crisi Wartegg System oleh di  Institute of Wartegg Italia untuk mendapatkan lisensi sebagai representative Crisi Wartegg System di Indonesia. 


Rate this ebook

Tell us what you think.

Reading information

Smartphones and tablets
Install the Google Play Books app for Android and iPad/iPhone. It syncs automatically with your account and allows you to read online or offline wherever you are.
Laptops and computers
You can listen to audiobooks purchased on Google Play using your computer's web browser.
eReaders and other devices
To read on e-ink devices like Kobo eReaders, you'll need to download a file and transfer it to your device. Follow the detailed Help Center instructions to transfer the files to supported eReaders.